10 Sunscreen untuk Anak SMP, Bikin Kamu Enggak Khawatir Kulit Belang!

sunscreen untuk anak smp

Saat masuk ke jenjang sekolah menengah dengan aktivitas lebih padat, kamu perlu sunscreen untuk anak SMP. Dengan lebih banyak kegiatan outdoor, sunscreen untuk remaja SMP akan berikan perlindungan maksimal untuk kulitmu.

Untuk kamu yang mulai beranjak dewasa, pilihlah tabir surya dengan formula yang direkomendasikan menjadi sunscreen yang cocok untuk anak SMP. Mengapa? Karena kebutuhan kulitmu jelas sudah berbeda.

Selain memilih produk dengan kandungan yang aman untuk teen’s skin, sunscreen anak SMP yang kamu pakai juga harus bisa memenuhi kebutuhan kulit serta menjaga kesehatannya. Misalnya, harus bisa melembabkan atau cegah acne.

Rekomendasi Sunscreen untuk Anak Smp

Saat masuk masa puber, katanya kulit bisa mudah sekali ‘rewel’. Apa benar demikian? Nah, kalau kamu mau jaga kulit tetap sehat, yuk, pakai tabir surya dengan rutin! Berikut deretan sunscreen buat anak SMP yang bisa kamu cobain!

1. N’Pure Cica Beat The Sun SPF50 PA++++

sunscreen untuk anak smp 2

Rekomendasi sunscreen untuk anak SMP yang pertama ini merupakan produk yang terbuat dari 100% bahan alami. Sunscreen ini bisa jadi pilihan tepat bagi kamu yang punya kulit cukup ‘rewel’ atau mudah kemerahan.

Produk ini layak dipilih sebagai sunscreen untuk anak 11 tahun karena bebas dari kandungan iritan seperti alcohol, paraben, EU allergen, fragrance, mineral oil, SLS, serta silicone. Aman juga untuk sensitive skin.

Kadar SPF50 PA++++ dalam produk ini mampu memberikan perlindungan pada kulit secara optimal dari bahaya UVA dan UVB, sehingga cocok bagi kamu yang aktif dan sering berkeringat baik di sekolah maupun saat berolahraga.

Selain itu, N’Pure Cica Beat The Sun juga diperkaya dengan kombinasi bahan alami yakni extract Chamomile, Chrysant, dan Camelia yang berperan sebagai anti-inflamasi serta memberikan kelembaban pada kulit.

2. Carasun Solar Smart UV Protector  SPF45

sunscreen untuk remaja smp

Sunscreen Carasun bisa jadi pilihan tepat bila membutuhkan sunscreen untuk SMP yang aman. Dengan tekstur yang ringan seperti awan, produk ini menggunakan teknologi Cloud Like yang juga membuatnya tak meninggalkan white cast.

Bagi kamu yang mencari sunscreen untuk anak sd, Carasun solar Smart UV Protector ini aman untuk dipilih. Sebab kandungan CityStem dalam produk ini bekerja sebagai antioksidan untuk mencegah berbagai masalah kulit.

Tidak hanya itu, terdapat pula kandungan kandungan rice extract, vitamin E, phytosterol, dan squalane yang mampu memberikan perlindungan dari polusi, menghidrasi, sekaligus menutrisi kulit mudamu.

3. Cetaphil UVA/UVB Defense SPF50+

sunscreen yang cocok untuk anak smp

Dapat kamu pilih sebagai sunscreen untuk anak usia 12 tahun, Cetaphil UVA/UVB Defense  memiliki formula yang non-comedogenic dan hypoallergenic sehingga tidak akan membuatmu khawatir akan memicu permasalahan kulit.

Sunscreen untuk remaja SMP ini memiliki tekstur krim yang mudah diratakan bahkan saat reapply.

Setelah diaplikasikan produknya juga enggak membuat wajahmu menjadi kucel karena tidak meninggalkan white cast.

Kadar SPF-nya yang tinggi mampu melindungi kulitmu dari paparan UVA dan UVB. Di tambah lagi kandungannya juga dibuat bebas pewangi sintetis maupun alcohol, sehingga aman untuk dipakai sebelum beraktivitas setiap hari.

4. Pond’s Protecting Day Cream SPF 30 PA++

sunscreen yang bagus untuk anak smp

Berikutnya ada produk sunscreen untuk anak SMP dan harganya ramah untuk dompet anak sekolahan. Produk drugstore ini juga bisa mudah kamu temukan di retail-retail minimarket terdekat, nih.

Dengan Smart Defense Complex yang mengandung antioksidan tinggi, Pond’s Protecting Day Cream  dapat membantu mempercepat regenerasi sel kulit, serta memperkuat lapisan skin barrier pada kulitmu.

Sunscreen untuk anak SMP ini juga menawarkan SPF30 PA++ yang cukup untuk melindungi kulit saat bersekolah dan kegiatan sehari-hari serta memiliki formula yang ramah untuk kulitmu sekaligus menjaga kesehatannya.

5. Emina Skin Buddy Sun Protection SPF 30 PA+++

sunscreen anak smp

Emina Skin Buddy Sun Protection merupakan sunscreen yang bagus untuk anak SMP karena kandungannya diklaim aman bagi kulit yang masih rentan, bahkan bagi kamu yang baru pertama kali menggunakan skin care.

Kombinasi kandungan Hyaluronic acid dan Calendula extract di dalamnya mampu memberikan nutrisi sekaligus menghidrasi kulitmu dengan lembut. Kulit akan menjadi lebih sehat, terutama bila kamu gunakan secara rutin.

Produk yang juga bisa dipilih sebagai sunscreen untuk anak 10 tahun ini juga memiliki formula hypoallergenic, tanpa alcohol, hingga tak menimbulkan iritasi. SPF30-nya melindungi kulit setiap hari dari UVA dan UVB.

6. Wardah UV Shield Essential Sunscreen Gel SPF30 PA+++

sunscreen buat anak smp

Penasaran sunscreen Wardah untuk anak SMP itu varian yang mana? Wardah UV Shield Essential Sunscreen Gel  ini bisa kamu coba. Dengan SPF30 PA+++ tentunya cukup untuk melindungi kulit setiap hari dari bahaya sinar UV.

Sunscreen untuk anak 13 tahun ini memiliki formula non-acnegenic yang diklaim tidak akan memicu beragam masalah kulit. Kandungannya juga ringan dan mudah diserap oleh kulit mudamu.

Kulitmu juga akan terjaga kesehatannya karena adanya nutrisi dari Vitamin E dan Pro Vitamin B5. Oh ya, karena dibuat tanpa kandungan alcohol, kamu juga akan terbebas dari rasa khawatir terhadap munculnya masalah iritasi.

7. Somethinc Glowing Up Sunscreen Stick SPF50+

sunscreen untuk smp

Bila kamu mencari produk sunblock wajah untuk anak SMP yang  praktis, Somethinc Glowing Up Sunscreen Stick SPF50+ bisa jadi yang menarik, nih. Bentuknya berupa stik yang mudah digunakan termasuk saat reapply.

Sunscreen ini tidak membuat kulit terasa berat, bebas lengket, serta cepat diserap kulit. SPF-nya juga cukup untuk melindungi kulit dari bahaya sengatan matahari, plus mudah dibawa-bawa bahkan saat kamu sekolah.

Kelebihan lainnya, sunscreen untuk anak 14 tahun juga ini diperkaya bahan alami, yaitu kandungan Rice Bran oil yang dapat mencegah munculnya noda hitam di kulit akibat paparan sinar matahari saat kamu beraktivitas.

8. Acnes UV Tint SPF35 PA+++

sunscreen wardah untuk anak smp

Sunscreen wajah untuk anak SMP dengan tekstur krim ini cocok buat kulit mudamu yang punya masalah acne-prone, sebab memiliki formula yang bisa lindungi kulit dari bakteri penyebab acne sekaligus mengontrol produksi minyak.

Dilengkapi SPF35 PA+++ yang cukup untuk memberikan perlindungan kulit saat melakukan beragam aktivitas setiap hari, kamu juga bisa menemukan kandungan Vitamin E, B6, serta turunan Vitamin C yang menutrisi kulit dengan baik.

9. COSRX Aloe Soothing Sun Cream SPF50+ PA+++

rekomendasi sunscreen untuk anak smp

Bagus direkomendasikan sebagai sunscreen untuk remaja SMP kulit berminyak, produk tabir surya best seller asal Korea Selatan ini diperkaya dengan kandungan bahan-bahan alami yang melindungi kulit dari dampak buruk sinar UV.

Dengan kandungan utama Aloe Barbadensis Leaf Water, tabir surya ini memberikan kelembaban sekaligus menutrisi kulit sepanjang hari. Teksturnya ringan, mudah diserap, serta meninggalkan rasa nyaman saat diaplikasikan pada kulit.

10. Biore UV Aqua Rich Watery Essence SPF50

sunscreen untuk anak smp dan harganya

Sunblock untuk remaja SMP yang satu ini punya formula yang ringan, mudah diserap kulit, serta bebas kandungan yang menyumbat pori. Kadar SPF50 dalam sunscreen ini melindungi kulit saat berolahraga maupun bersekolah.

Kombinasi kandungan Citrus essence dan Hyaluronic acid yang terkandung di dalamnya mampu melembabkan kulit tanpa meninggalkan rasa lengket.

Dengan teknologi Aqua Micro Capsule, formula dari Biore UV Aqua Rich Watery Essence mampu melindungi dari sinar UV, menyejukan, sekaligus menghidrasi kulimu setiap hari.

Sunscreen yang Cocok untuk Anak Smp

Kebutuhan perawatan kulit di masa kanak-kanak dan masa peralihan ketika beranjak dewasa tentu saja berbeda. Kamu mungkin membutuhkan produk sunblock untuk anak SMP dengan formula yang lebih kompleks.

Tabir surya yang kamu gunakan setiap hari, sebaiknya tak hanya bisa memberikan perlindungan untuk kulit terhadap sinar matahari saja melainkan juga harus mampu menutrisi kulit dan menjaga kondisinya agar bebas masalah.

Di antara sunscreen untuk anak SMP di atas, pasti ada setidaknya satu produk yang ingin kamu coba, ‘kan? Selain tawarkan banyak kelebihan, sunscreen untuk remaja SMP di atas juga miliki harga yang affordable, lho!