10 Hydrating Toner Murah untuk Remaja

BEREAL.ID 10 Hydrating Toner Murah untuk Remaja

Dalam memilih hydrating toner murah untuk remaja yang tepat, kamu enggak boleh sembarangan. Asal murah saja akan bikin kamu salah pilih produk karena kandungannya bisa saja berbahaya untuk kulitmu.

Namun, apakah sulit menemukan hydrating toner murah? Jawabannya tentu tidak. Sebab kini sudah banyak produk di pasaran yang aman, namun harganya tetap bersahabat dengan kantong pelajar.

Rekomendasi Hydrating Toner Murah untuk Remaja yang Bagus

Ada banyak hydrating toner untuk remaja dengan harga yang affordable yang kini memberikan kualitas yang baik. Takut salah pilih? Ini dia 10 produk yang worth it banget untuk kamu cobain!

Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Light Lotion

hydrating toner untuk remaja

Keunggulan

  • Bebas kandungan alkohol dan pewangi
  • Aman untuk kulit yang peka

Kekurangan

  • Tekstur agak lengket setelah dipakai, tapi efek tersebut tidak lama

Kalau tujuanmu adalah mencari toner hydrating murah, maka produk andalan sejuta umat dan banyak dicari ini wajib masuk wishlist-mu. Selain aman untuk kulit remaja, harganya hanya 40 ribuan saja!

MerkHada Labo
Kandungan utama3 jenis Hyaluronic Acid
TeksturWatery-lotion
KlaimMenjaga kelembapan kulit, menjadikan kulit lebih halus dan elastis
Ukuran100 ml
SertifikasiBPOM

Emina Skin Buddy Facial Toner

toner hydrating murah

Keunggulan

  • Tekstur ringan dan tidak lengket
  • Tidak menyebabkan komedo

Kekurangan

  • Masih mengandung pewangi

Cocok dipakai untuk kulit yang ‘lelah’ setelah beraktivitas, hydrating toner untuk remaja dari Emina ini juga punya formula yang mampu membersihkan kulit secara maksimal. Harganya juga hanya sekitar 30 ribuan saja, lho!

MerkEmina
Kandungan utamaEkstrak Calendula dan Hyaluronic Acid
TeksturCair
KlaimMenenangkan dan melembapkan kulit
Ukuran60 ml
SertifikasiBPOM dan Halal

Emina Double The Moist

rekomendasi hydrating toner untuk remaja

Keunggulan

  • Halal
  • Tekstur ringan

Kekurangan

  • Perlu tambahan pelembap untuk kulit dehidrasi

Kemampuannya yang dapat melembapkan kulit membuat produk ini menarik untuk dicoba bagi kamu yang punya kulit dehidrasi. Kandungannya juga ringan untuk kulit. Dan dengan harga 20 ribuan saja, kualitasnya terjamin serta terbukti!

MerkEmina
Kandungan utamaAloe Vera dan Chamomile Extract
TeksturCair
KlaimMelembapkan dan menyegarkan kulit, mempersiapkan kulit menerima produk skin care selanjutnya
Ukuran50 ml
SertifikasiBPOM dan Halal

Azarine Moisture Rich Hydrating Toner

hydrating toner murah terbaik

Keunggulan

  • Tekstur ringan
  • Formula tanpa alkohol, oil, dan pewangi

Kekurangan

  • Tekstur akan terasa sedikit thick sesaat setelah dipakai

Mampu melembapkan hingga lapisan kulit terdalam, produk dari Azarine ini layak jika jadi salah satu hydrating toner murah terbaik. Formulanya tak hanya aman, tetapi langsung bikin kulit jadi kenyal. Harganya juga cuma 60ribuan saja!

MerkAzarine
Kandungan utamaHyaluronic Acid dan Panthenol
TeksturCair agak sedikit kental
KlaimMembuat kulit lembap dan kenyal, memperbaiki tekstur kulit
Ukuran90 ml
SertifikasiBPOM dan Halal

Salsa Cosmetics Perfect Hydrating Toner

rekomendasi hydrating toner murah

Keunggulan:

  • Praktis karena berbentuk spray
  • Tekstur ringan

Kekurangan:

  • Harus dipakai beberapa layer agar terasa melembapkan
  • Masih mengandung alkohol

Rekomendasi hydrating toner murah dan multifungsi ini memiliki kemasan spray yang bisa kamu gunakan dimanapun dan kapanpun. Berisi produk yang cukup banyak, kamu hanya perlu merogoh kocek sebanyak 30 ribuan saja!

MerkSalsa
Kandungan utamaTea Tree, Salicylic Acid, Aloe Vera Leaf Extract
TeksturCair
KlaimAman untuk semua jenis kulit, menghidrasi dan melembapkan kulit secara menyeluruh, menenangkan kulit
Ukuran200 ml
SertifikasiBPOM

Wardah Nature Daily Hydramild Toner Essence

hydrating toner yang murah dan bagus

Keunggulan

  • Natural based
  • Dermatology tested
  • Bebas alkohol

Kekurangan

  • Aroma aloe vera yang cukup menyengat

Dibuat menggunakan 100% kandungan lidah buaya alami, rekomendasi hydrating toner untuk remaja yang satu ini diklaim sebagai produk 5 in 1 yang bisa kamu pakai untuk berbagai kebutuhan. Harganya? Enggak sampai 20 ribu, loh!

MerkWardah
Kandungan utamaAloe Vera dan Allantoin
TeksturCair
KlaimMelembapkan dan menyegarkan kulit, menenangkan, dan melembutkan kulit
Ukuran100 ml
SertifikasiBPOM dan Halal

Wardah Lightening Face Toner

toner hydrating untuk remaja

Keunggulan

  • Tekstur ringan dan mudah menyerap
  • Bebas alkohol dan pewangi

Kekurangan

  • Masih mengandung pewangi

Produk rekomendasi hydrating toner untuk remaja lainnya dari Wardah ini juga enggak kalah menarik. Sebab, di dalamnya ada kandungan yang juga bisa menjadikan kulit lebih bercahaya. Harganya juga hanya 20 ribuan!

MerkWardah
Kandungan utamaGlycolic Acid, Vitamin B5, Niacinamide, dan Glycerin
TeksturCair
KlaimMenyegarkan sekaligus mempersiapkan pemakaian produk selanjutnya, bantu kulit agar lebih bercahaya, cocok untuk semua jenis kulit
Ukuran125 ml
SertifikasiBPOM dan Halal

Sariayu Penyegar Mawar Refreshing Aromatic

hydrating toner yang bagus untuk remaja

Keunggulan

  • Tekstur ringan

Kekurangan

  • Masih mengandung pewangi
  • Memberikan efek tingling bagi beberapa jenis kulit

Berkat kandungan ekstrak mawar di dalamnya, hydrating toner yang murah dan bagus ini bisa memberikan banyak nutrisi untuk kulit remaja. Hanya dengan 10 ribuan saja kamu bisa mendapatkan wajah segar dan lembap alami.  

MerkSariayu
Kandungan utamaRose oil, Peppermint Oil, ekstrak bunga gardenia
TeksturCair
KlaimMenyegarkan wajah, meringkas pori-pori, mengencangkan kulit dan menjaga kelembapan alami pada kulit
Ukuran100 ml
SertifikasiBPOM dan Halal

Skintific 4D Hyaluronic Acid Barrier Essence Toner

skintific 4D hyaluronic acid barrier essence toner adalah hydrating toner murah

Keunggulan

  • Tekstur cepat meresap
  • Tidak membuat greasy

Kekurangan

  • Tekstur sedikit thick

Kalau kamu ngaku sebagai skincare enthusiast, kamu enggak boleh ketinggalan mencoba toner hydrating untuk remaja yang sedang viral ini. Dengan manfaat yang bisa kamu dapatkan, harganya hanya 100 ribuan, loh!

MerkSkintific
Kandungan utama4 tipe Hyaluronic Acid, Ceramide, Centella Asiatica
TeksturCair agak kental
KlaimMelembapkan kulit hingga ke dalam pori-pori, memperkuat skin barrier, menenangkan kulit, mengatasi kemerahan
Ukuran100 ml
SertifikasiBPOM

Moriganic Hybright Toner

moriganic hybright toner adalah hydrating toner untuk remaja

Keunggulan 

  • Tekstur ringan sehingga mudah meresap
  • Aman untuk bumil dan busui
  • Bebas paraben, alkohol hingga pewangi

Kekurangan

  • Butuh waktu untuk dapatkan efek kulit bercahaya

Mengandung beragam ingredients yang dikenal akan keampuhannya menutrisi kulit, hydrating toner untuk remaja ini menarik untuk dicoba. Dibanderol dengan harga 70 ribuan saja, manfaat yang kamu dapatkan sangat banyak, loh!

MerkMoriganic
Kandungan utamaCentella Asiatica, Niacinamide, Yuzu, dan Collagen
TeksturCair
KlaimMemudarkan noda hitam, meremajakan kulit, menghidrasi kulit, mengontrol produksi minyak
Ukuran100 ml
SertifikasiBPOM

Tabel Perbandingan Produk

Nama produkHada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Light LotionEmina Skin Buddy Facial TonerEmina Double The MoistAzarine Moisture Rich Hydrating TonerSalsa Cosmetics Perfect Hydrating TonerWardah Nature Daily Hydramild Toner EssenceWardah Lightening Face TonerSariayu Penyegar Mawar Refreshing AromaticSkintific 4D Hyaluronic Acid Barrier Essence TonerMoriganic Hybright Toner
Gambar produk
hydrating toner untuk remaja
toner hydrating murah
rekomendasi hydrating toner untuk remaja
hydrating toner murah terbaik
rekomendasi hydrating toner murah
hydrating toner yang murah dan bagus
toner hydrating untuk remaja
hydrating toner yang bagus untuk remaja
skintific 4D hyaluronic acid barrier essence toner adalah hydrating toner murah
moriganic hybright toner adalah hydrating toner untuk remaja
MerkHada LaboEminaEminaAzarineSalsaWardahWardahSariayuSkintificMoriganic
Kandungan utama3 jenis Hyaluronic AcidEkstrak Calendula dan Hyaluronic AcidAloe Vera dan Chamomile ExtractHyaluronic Acid dan PanthenolTea Tree, Salicylic Acid, Aloe Vera Leaf ExtractAloe Vera dan AllantoinGlycolic Acid, Vitamin B5, Niacinamide, dan GlycerinRose oil, Peppermint Oil, ekstrak bunga gardenia4 tipe Hyaluronic Acid, Ceramide, Centella AsiaticaCentella Asiatica, Niacinamide, Yuzu, dan Collagen
TeksturWatery-lotionCairCairCair agak sedikit kentalCairCairCairCairCair agak kentalCair
KlaimMenjaga kelembapan kulit, menjadikan kulit lebih halus dan elastisMenenangkan dan melembapkan kulitMelembapkan dan menyegarkan kulit, mempersiapkan kulit menerima produk skin care selanjutnyaMembuat kulit lembap dan kenyal, memperbaiki tekstur kulitAman untuk semua jenis kulit, menghidrasi dan melembapkan kulit secara menyeluruh, menenangkan kulitMelembapkan dan menyegarkan kulit, menenangkan, dan melembutkan kulitMenyegarkan sekaligus mempersiapkan pemakaian produk selanjutnya, bantu kulit agar lebih bercahaya, cocok untuk semua jenis kulitMenyegarkan wajah, meringkas pori-pori, mengencangkan kulit dan menjaga kelembapan alami pada kulitMelembapkan kulit hingga ke dalam pori-pori, memperkuat skin barrier, menenangkan kulit, mengatasi kemerahanMemudarkan noda hitam, meremajakan kulit, menghidrasi kulit, mengontrol produksi minyak
SertifikasiBPOMBPOM dan HalalBPOM dan HalalBPOM dan HalalBPOMBPOM dan HalalBPOM dan HalalBPOM dan HalalBPOMBPOM
Ukuran100 ml60 ml50 ml90 ml200 ml125 ml100 ml100 ml100 ml100 ml
Kisaran hargaRp41.022Rp31.450Rp23.600Rp66.930Rp32.900Rp15.750Rp21.250Rp12.611Rp116.000Rp79.900
Tautan produkLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di Shopee

Tips Memilih Hydrating Toner untuk Remaja yang Tepat

Kandungan yang aman

Ingredients pada hydrating toner untuk remaja yang aman tidak hanya bisa merawat kulit sesuai klaimnya, tetapi juga mencegah reaksi negatif yang muncul.

Sesuaikan dengan tipe dan jenis kulit

Menggunakan hydrating toner untuk remaja yang sesuai dengan tipe kulit akan membuat produknya bekerja dengan lebih maksimal.

Hindari produk yang asal murah

Meski sudah banyak hydrating toner murah untuk remaja, supaya enggak salah beli dan tertipu produk yang kurang bagus, bacalah review sebanyak-banyaknya.

Kesimpulan

Untuk mendapatkan kulit sehat saat dewasa nanti, kamu harus mulai merawat kulit sedini mungkin sejak remaja. Selain itu, kamu pun perlu mengenali dan memberikan perawatan yang tepat sesuai kebutuhan kulitmu.

Sebagai salah satu rutinitas skincare dasar, menggunakan hydrating toner yang bagus untuk remaja dengan kandungan yang bermanfaat bisa bantu jaga kondisi kulitmu. Selain jadi lembap, kulit juga jadi lebih bersih.

Tanpa bikin kantong bolong, kamu bisa mencoba salah satu hydrating toner murah untuk remaja yang ada di atas. Yuk, segera mulai kebiasaan baik dengan rutin merawat kulit setiap hari!

Artikel terkait:

9 Hydrating Toner untuk Kulit Berminyak

13 Rekomendasi Hydrating Toner Terbaik untuk Kulit Berjerawat

10 Hydrating Toner untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat

7 Hydrating Toner untuk Kulit Kombinasi

15 Hydrating Toner untuk Kulit Sensitif Non Alkohol dan Fragrance

Referensi:
[1] Ingredients in Skincare for Teens to Avoid. Ecoparent
[2] Double The Moist. Emina Cosmetics. https://www.eminacosmetics.com/double-the-moist
[3] Moisture Rich Hydrating Toner. Azarine

Posted by
M. Dian

M. Dian, S.S, adalah penulis yang sudah memiliki pengalaman di bidang jurnalistik sejak tahun 2012, dan merupakan seorang beauty serta skin care enthusiast.