7 Hydrating Toner untuk Kulit Kombinasi, Mengontrol Sebum Wajah

BEREAL.ID 7 hydrating toner untuk kulit kombinasi mengontrol sebum wajah

Cukup tricky, memilih hydrating toner yang tepat untuk kulit kombinasi ternyata bisa jadi hal yang membingungkan, lho. Pasalnya, salah memilih produk bisa membuat sebum di wajah jadi semakin berlebih.

Apalagi kalau setelahnya kamu melakukan layering pelembap. Wajah bisa saja mengalami over-moisturizing. Untuk itu, kamu butuh rekomendasi hydrating toner untuk kulit kombinasi dengan formula yang pas.

Rekomendasi Hydrating Toner untuk Kulit Kombinasi yang melembapkan sekaligus menutrisi kulit

Toner hydrating untuk kulit kombinasi harus memiliki kadar pH seimbang dan mampu mengontrol sebum. Kalau kamu sedang bingung menentukan pilihan, yuk, cobain salah satu produk di bawah ini!

Emina Skin Buddy Face Toner

rekomendasi hydrating toner untuk kulit kombinasi

Keunggulan

  • Kemasan travel friendly
  • Tekstur ringan dan tidak lengket
  • Halal
  • Harga terjangkau

Kekurangan

  • Terdapat kandungan castor oil dan polysorbate yang bisa memicu fungal-acne

Hadir dengan kemasan botol berdesain minimalis, hydrating toner kulit kombinasi dari rangkaian Emina Skin Buddy ini cocok untuk combo skin. Sebab, toner ini cepat meresap setelah diaplikasikan tanpa meninggalkan kesan lengket.

Ada kombinasi hyaluronic acid dan ekstrak calendula yang jadi perpaduan ampuh untuk melembapkan sekaligus menenangkan kulit. Harganya pun cukup terjangkau, yaitu 27 ribuan saja untuk produk berukuran 100 ml.

MerkEmina
Kandungan utamaCalendula extract, dan hyaluronic acid
TeksturCair
KlaimMemberikan efek menenangkan dan memberikan hidrasi yang tahan lama
Ukuran50 ml dan 100 ml
SertifikasiBPOM dan Halal

Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Light Lotion

toner hydrating untuk kulit kombinasi

Keunggulan

  • Tekstur ringan dan tidak lengket
  • Harga terjangkau
  • Halal

Kekurangan

  • Masih mengandung paraben

Sering disangka moisturizer, produk yang satu ini ternyata merupakan hydrating toner Hada Labo untuk kulit kombinasi, lho. Formulanya ramah untuk kulitmu yang mudah tampak greasy karena sebum berlebih.

Selain karena punya tekstur yang ringan, salah satu hydrating toner terbaik untuk kulit kombinasi ini banyak disukai karena mudah didapat dan harganya hanya 29 ribuan saja. Enggak bikin kantong bolong, deh!

MerkHada Labo
Kandungan utama3 jenis hyaluronic acid, dan glycerin
TeksturCair
KlaimMengunci kelembapan kulit, kulit terasa lebih halus, lembut dan tetap elastis
Ukuran100 ml
SertifikasiBPOM

BLP Skin Tremella Daily Hydrating Toner

hydrating toner kulit kombinasi

Keunggulan

  • Soothing effect
  • Cocok untuk all skin type
  • Kemasan travel friendly

Kekurangan

  • Ada kandungan parfum

Belum lama ini BLP Beauty sukses menghadirkan lini skincare mereka yang pertama. Tak hanya ada hydrating toner untuk semua jenis kulit, ada produk lain juga dalam rangkaian tersebut yang wajib kamu coba.

Mengandalkan kandungan alternatif yang lebih natural, hydrating toner untuk kulit kombinasi dan bruntusan ini diklaim akan lebih aman untuk kulit. Untuk mencoba, produk ini tersedia kemasan mini dengan ukuran 50 ml, lho!

MerkBLP by Lizzie Parra
Kandungan utamaEkstrak tremella fuciformis, ekstrak kaktus, niacinamide
TeksturLiquid lotion
KlaimMelembapkan dan membuat kulit lebih bercahaya, dermatologically tested, dan non-irritant clinically proven
Ukuran50ml dan 100 ml
SertifikasiBPOM & Halal

Gentle Hour Dew It Again Hydrating Toner

hydrating toner hada labo untuk kulit kombinasi

Keunggulan

  • Tekstur yang rich tapi ringan
  • Natural based
  • Alcohol-free

Kelemahan

  • Ada kandungan hydrogenated castor oil yang bisa memicu fungal-acne
  • Ada kandungan parfum

Punya formula yang menggabungkan manfaat niacinamide dan glycerin, produk ini recommended menjadi hydrating toner untuk kulit kombinasi dan berjerawat. Di samping itu, formulanya juga dapat menyeimbangkan pH kulit.

Hadir dengan kemasan berwarna turquoise pastel, toner hydrating kulit kombinasi dari merek Gentle Hour ini dibanderol dengan harga 148 ribuan untuk produk sebanyak 150 ml.

MerkGentle Hour
Kandungan utamaGlycerin, niacinamide, dan adenosine
TeksturRich liquid
KlaimMeningkatkan dan menjaga kelembapan kulit, menyamarkan dark-spot, dan menghaluskan kulit
Ukuran150 ml
SertifikasiBPOM

Sensatia Botanicals Seastem Marine Hydrating Toner

hydrating toner terbaik untuk kulit kombinasi

Keunggulan

  • Aman untuk ibu hamil dan menyusui
  • Parabenfree
  • Cocok untuk berbagai kondisi kulit

Kekurangan

  • Masih ada kandungan alcohol

Sebagai hydrating toner yang bagus untuk kulit kombinasi, produk dari Sensatia Botanical ini diklaim aman karena telah mengantongi label cruelty-free .

Berbahan natural dan vegan, ternyata skincare ini bisa juga aman untuk kamu andalkan sebagai hydrating toner untuk kulit kombinasi dan sensitif, lho!

MerkSensatia Botanicals
Kandungan utamaEkstrak giant sea kelp, cyanidium, dan sodium hyaluronate
TeksturCair
KlaimMemiliki manfaat anti-aging, melembapkan secara intens, meningkatkan elastisitas, dan antioksidan dari polusi lingkungan
Ukuran150 ml
SertifikasiBPOM

COSRX Centella Water Alcohol-Free Toner

hydrating toner untuk semua jenis kulit 1

Keunggulan

  • Halal
  • Aman untuk kulit sensitif
  • Praktis
  • Natural-based

Kekurangan

  • Perlu pelembap tambahan untuk kulit dehidrasi
  • Perih bila terkena mata

Pencinta K-beauty pasti sudah tidak asing lagi dengan hydrating toner COSRX untuk kulit kombinasi ini, bukan? Formulanya yang ringan dan bebas alcohol ini nyaman banget digunakan setiap hari.

Kalau kamu punya masalah kulit yang mudah rewel, kamu wajib banget punya produk yang satu ini. Sebab, efek menenangkannya benar-benar terasa sesaat setelah dipakai.

MerkCOSRX
Kandungan utamaCentella asiatica leaf water, Jeju water, allantoin
TeksturCair
Klaim Menenangkan iritasi dan kulit yang lelah, mengembalikan kelembapan kulit yang hilang
Ukuran150 ml
SertifikasiBPOM

Avoskin Your Skin Bae Niacinamide 7% + Alpha Arbutin 1% + Kale

hydrating toner untuk kulit kombinasi dan bruntusan

Keunggulan

  • Bisa digunakan mulai umur 15 tahun
  • Berbahan natural
  • Tekstur ringan

Kekurangan

  • Tidak disarankan untuk ibu hamil dan menyusui

Punya formula yang ramah karena mengandalkan natural ingredients, produk ini layak direkomendasikan sebagai hydrating toner untuk kulit kombinasi remaja yang aman.

Teksturnya ini juga ringan dan dapat mengontrol sebum sehingga bisa banget kamu gunakan, baik pada pagi maupun malam hari. Produknya akan cepat terserap tanpa meninggalkan kesan lengket.

MerkAvoskin
Kandungan utamaNiacinamide, alpha arbutin, dan kale
TeksturCair
KlaimBerikan efek kulit bercahaya, menyamarkan dark-spot, memperkuat kesehatan skin-barrier
Ukuran100 ml
SertifikasiBPOM

Tips Memilih Hydrating Toner untuk Kulit Kombinasi yang Tepat

Untuk kamu yang memiliki tipe kulit kombinasi, salah satu kriteria yang harus diperhatikan dalam memilih hydrating toner yang tepat adalah produk yang memberikan kelembapan kulit tapi tetap mengontrol sebum berlebih.

Kandungan hydrating toner yang perlu dicari oleh pemilik kulit kombinasi adalah hyaluronic acid, centella asiatica, hingga niacinamide. Selain itu, sebaiknya pilihlah produk yang punya tekstur ringan.

Nama produkEmina Skin Buddy Face TonerHada Labo Gokuyjun Ultimate Moisturizing Light LotionBLP Skin Tremella Daily Hydrating TonerGentle Hour Dew It Again Hydrating TonerSensatia Botanicals Seastem Marine Hydrating TonerCOSRX Centella Water Alcohol-Free TonerAvoskin Your Skin Bae Niacinamide 7% + Alpha Arbutin 1% + Kale
Gambar produk
rekomendasi hydrating toner untuk kulit kombinasi
toner hydrating untuk kulit kombinasi
hydrating toner kulit kombinasi
hydrating toner hada labo untuk kulit kombinasi
hydrating toner terbaik untuk kulit kombinasi
hydrating toner untuk semua jenis kulit 1
hydrating toner untuk kulit kombinasi dan bruntusan
MerkEminaHada LaboBLP by Lizzie ParraGentle HourSensatia BotanicalsCOSRXAvoskin
Kandungan utamaCalendula extract, hyaluronic acid3 jenis hyaluronic acid, glycerinEkstrak tremella fuciformis, ekstrak kaktus, niacinamideGlycerin, niacinamide, dan adenosineEkstrak giant sea kelp, cyanidium, dan sodium hyaluronateCentella asiatica leaf water, jeju water, allantoinNiacinamide, alpha arbutin, dan kale
TeksturCairCairLiquid lotionRich liquidCairCairCair
KlaimMemberikan efek menenangkan dan memberikan hidrasi yang tahan lamaMengunci kelembapan kulit, kulit terasa lebih halus, lembut, dan tetap elastisMelembapkan dan membuat kulit lebih bercahaya, dermatologically tested, dan non-irritant clinically provenMeningkatkan dan menjaga kelembapan kulit, menyamarkan dark-spot, dan menghaluskan kulitMemiliki manfaat anti-aging, melembapkan secara intens, meningkatkan elastisitas, dan antioksidan dari polusi lingkunganMenenangkan iritasi dan kulit lelah, mengembalikan kelembapan kulit yang hilangBerikan efek kulit bercahaya, menyamarkan dark-spot, memperkuat kesehatan skin-barrier
SertifikasiBPOM dan HalalBPOMBPOM dan HalalBPOMBPOMBPOMBPOM
Ukuran50 ml dan 100 ml100 ml50 ml dan 100 ml150 ml150 ml150 ml100 ml
Kisaran hargaRp.19.000Rp29.000Rp89.000Rp148.000Rp200.000Rp168.000Rp128.000
Tautan produkLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di ShopeeLihat di Shopee

Kesimpulan

Merawat kulit kombinasi memang tidak mudah, karena kamu memiliki kondisi kulit yang berbeda di setiap area wajah. Namun, dengan produk yang benar, kamu akan memiliki kulit yang sehat.

Dalam melakukan rutinitas skincare, jangan lewatkan penggunaan hydrating toner. Skincare yang satu ini akan membantu melembapkan kulit sekaligus akan mengontrol sebum di wajah.

Hydrating toner untuk kulit kombinasi yang bagus juga enggak akan menimbulkan reaksi negatif pada kulitmu. Tidak harus mahal, kamu bisa membeli salah satu produk yang telah direkomendasikan di atas!

Artikel terkait:

9 Hydrating Toner untuk Kulit Berminyak

13 Rekomendasi Hydrating Toner Terbaik untuk Kulit Berjerawat

10 Hydrating Toner untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat

15 Hydrating Toner untuk Kulit Sensitif Non Alkohol dan Fragrance

10 Hydrating Toner Murah untuk Remaja

Referensi:
[1] Are you using too much moisturizer? Here are 5 signs that suggest you might be. Healthshots. https://www.healthshots.com/beauty/skin-care/5-signs-that-suggest-you-are-over-moisturizing-your-skin
Posted by
M. Dian

M. Dian, S.S, adalah penulis yang sudah memiliki pengalaman di bidang jurnalistik sejak tahun 2012, dan merupakan seorang beauty serta skin care enthusiast.