10 Produk Skincare untuk Menghilangkan Jerawat dan Bekasnya

BEREAL.ID 10 Produk Skincare untuk Menghilangkan Jerawat dan Bekasnya

Jerawat memang jadi salah satu masalah yang kerap muncul di bagian wajah. Seringkali kita merasa gemas dan tak bisa menahan diri untuk menyentuhnya. Sebaiknya atasi saja dengan skincare untuk menghilangkan jerawat dan bekasnya.

Lantas apa saja skincare untuk jerawat dan bekasnya yang aman digunakan? Yuk, simak ulasan berikut agar kamu tidak bingung dan salah memilih skincare yang ampuh menghilangkan jerawat!

Baca juga: Serum Wardah untuk Kulit Berjerawat dan Bekas Jerawat

Skincare untuk Menghilangkan Jerawat dan Bekasnya

Tentu saja kamu tidak ingin masalah jerawat terjadi bukan? Rawatlah kulit dengan skincare penghilang jerawat dan bekasnya. Saat ini banyak brand yang mengeluarkan skincare acne terbaik yang bahkan dapat menghilangkan bekasnya. Berikut rekomendasinya.

Emina Bright Stuff For Acne Prone Skin

Emina Bright Stuff For Acne Prone Skin

Biasanya jerawat timbul karena adanya penyumbatan pada pori-pori wajah yang disebabkan oleh sel kulit mati, bakteri, dan minyak.

Peradangan ini ditandai dengan adanya benjolan kecil yang berisi nanah di kulit. Selain di wajah, jerawat bisa juga timbul di area punggung, leher, dan bagian atas dada.

Facial wash dari emina ini merupakan jawabannya, skincare untuk menghilangkan jerawat dan bekasnya untuk remaja. Produk ini direkomendasikan untuk mengatasi dan menghilangkan bekas jerawat.

Mengandung ekstrak cinnamon bark  yang berfungsi untuk mengangkat minyak berlebih di wajah sebagai penyebab utama jerawat.  

Ada juga kandungan ekstrak summer plum dan double brightening powder yang dapat menyamarkan noda hitam bekas jerawat serta membuat kulit lebih cerah. Juga shooting agent untuk mengurangi iritasi dan kemerahan pada kulit.

Skincare untuk menghilangkan jerawat dan bekasnya murah dan terjangkau loh, apalagi untuk anak sekolahan.

Emina Bright Stuff For Acne Prone Skin yang bebas paraben dan alkohol ini pun dibanderol dengan harga yang affordable, yaitu sekitar Rp20.000.

Baca juga: Sunscreen Skin Aqua untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat

Senka Perfect Whip Acne Care

Senka Perfect Whip Acne Care

Jerawat yang muncul itu harus segera diatasi. Jangan dibiarkan apalagi sering memencet jerawat. Lebih baik tunggu jerawat matang dengan sendirinya dan gunakan skincare yang tepat.

Senka adalah produk skincare dari Jepang, skincare jerawat ampuh yang sudah banyak penggemarnya loh, di Indonesia.

Sebagai skin care penghilang jerawat dan bekasnya, facial wash Senka Perfect Whip Acne Care ini mempunyai kemampuan mengontrol minyak di wajah sehingga wajah akan tetap lembut dan terhindar dari jerawat.

Senka Perfect Whip Acne Care mengandung ekstrak chamomile, white cocoon, dan white hyaluronic acid.

Formula ini akan melindungi kulit dari radikal bebas dan membantu wajah untuk menghilangkan bekas jerawat. Produk ini mempunyai harga sekitar Rp49.500 saja.

Baca juga: Produk Skincare untuk Mengecilkan Pori-Pori Wajah

Mineral Botanica Acne Care Toner

Mineral Botanica Acne Care Toner

Toner Mineral Botanica Acne Care adalah skin care untuk jerawat dan bekas jerawat yang mengandung salicylic acid untuk mengontrol minyak berlebih dan menghambat pertumbuhan jerawat.

Selain itu, toner dari mineral botanica ini juga mampu mengangkat kotoran sampai ke pori-pori wajah dan dilengkapi dengan kandungan lain, seperti Hamamelis virginiana leaf extract dan allantoin.

Teksturnya cair seperti toner pada umumnya dan mudah diserap oleh kulit wajah. Skincare jerawat dan bekasnya ini dikemas dalam ukuran 90 ml dan mempunyai harga sekitar Rp28.000.

Some by Mi Snail Truecica Miracle Repair Toner

Some by Mi Snail Truecica Miracle Repair Toner

Toner Some by Mi Snail Truecica Miracle Repair menjadi skincare untuk jerawat dan bekas jerawat selanjutnya.

Adanya ekstrak lendir black snail memberikan manfaat untuk memperbaiki jaringan kulit yang rusak. Ada juga kandungan Truecica yang berfungsi untuk memperkuat skin barrier.

Selain itu, ada juga kandungan lain seperti niacinamide, arbutin, dan white flower complex.

Kombinasi formula ini dapat  mengurangi hiperpigmentasi dan produksi melanin berlebih. Produk ukuran 135 ml ini dibanderol dengan harga Rp213.943.

Baca juga: Rekomendasi Hydrating Toner Terbaik untuk Kulit Berjerawat

Some By Mi AHA BHA PHA 30 Days Miracle Toner

Some By Mi AHA BHA PHA 30 Days Miracle Toner

Masih dari brand Some By Mi, kali ini skincare buat jerawat dan bekasnya adalah  Some By Mi AHA BHA PHA 30 Days Miracle Toner. Dalam waktu 30 hari, toner ini dipercaya dapat menghilangkan jerawat, loh!

Some By Mi AHA BHA PHA 30 Days Miracle Toner ini memiliki kandungan bahan-bahan aktif yang baik untuk mencegah dan mengatasi jerawat.

Salah satu key ingredient-nya adalah tea tree yang dinilai efektif untuk melawan jerawat dan bermanfaat untuk mencerahkan kulit. Produk ini memiliki harga sekitar Rp189.000 untuk kemasan 150 ml.

Erha Acneact Acne Spot Gel

Erha Acneact Acne Spot Gel

Selain face wash dan toner, skin care untuk menghilangkan jerawat dan bekas jerawat yang lain adalah spot gel. Produk ini sering dicari oleh pejuang kulit berjerawat.

Erha Acneact Acne Spot Gel merupakan gel yang diformulasikan khusus untuk menyembuhkan radang jerawat.

Selain itu, produk ini juga efektif untuk menghilangkan bekas jerawat yang kerap muncul.

Jadi, tak perlu khawatir lagi adanya dark spot karena jerawat. Harga spot gel ini sekitar Rp51.000 untuk ukuran 10 gr.

Baca juga: Sunscreen untuk Kulit Berjerawat

Whitelab Brightening Toner

Whitelab Brightening Toner

Produk toner dari Whitelab ini mempunyai tekstur cair dan tidak lengket.

Punya kombinasi niacinamide dan kolagen yang bermanfaat untuk memudarkan hiperpigmentasi dan memperkuat jaringan kulit untuk mencegah jerawat muncul lagi. Dengan jaringan kulit yang kuat dan elastis, kerutan, dan garis halus dapat dihindari.

Produk Whitelab Brightening Toner dengan ukuran 100 ml mempunyai harga cukup terjangkau, yaitu Rp42.777.

Kiehl’s Calendula Herbal Extract Alcohol-Free Toner

Kiehls Calendula Herbal Extract Alcohol Free Toner

Kalau kamu punya kulit berjerawat mungkin cenderung sensitif dengan produk yang mengandung alkohol.

Nah, tenang saja karena Kiehl’s Calendula Herbal Extract ini bebas alkohol dan jadi pilihan terbaik sebagai skincare untuk menghilangkan jerawat dan bekasnya.

Produk ini aman digunakan dan menggunakan bahan-bahan herbal yang memberikan sensasi nyaman, dan lembab pada kulit.

Kiehl’s Calendula Herbal Extract Alcohol-Free Toner membantu menenangkan jerawat yang meradang dan dapat memaksimalkan proses pembersihan wajah. Harga toner 250 ml yaitu Rp625.000.

Baca juga: Serum Untuk Kulit Berjerawat

Erha Exfoliating Cleansing Scrub

Erha Exfoliating Cleansing Scrub

Salah satu efek dari jerawat membandel adalah munculnya noda hitam di wajah.

Kamu pun bisa melengkapi paket skincare untuk menghilangkan jerawat dan bekasnya dengan menggunakan cleansing scrub.

Nah, sabun wajah Erha ini merupakan skincare menghilangkan jerawat dan bekasnya,  punya kandungan niacinamide yang dapat mengatasi permasalahan dark spot, baik itu karena bekas jerawat maupun hiperpigmentasi.

Manfaat lain dari cleansing scrub ini adalah membantu mengurangi komedo dan bruntusan, membantu mengontrol minyak, dan dapat membuat kulit lebih halus dan cerah dengan aroma yang menyenangkan.

Erha Exfoliating Cleansing Scrub punya kemasan 60 gram dengan harga Rp75.944.

ElsheSkin Daily Protection Gel for Acne Skin

ElsheSkin Daily Protection Gel for Acne Skin

Jika kamu mencari skincare lokal untuk menghilangkan jerawat dan bekasnya, ElsheSkin Daily Protection Gel for Acne Skin mungkin salah satu rekomendasi yang paling baik.

Produk ini memiliki kandungan SPF 30 untuk merawat, menenangkan kulit, dan menjaga dari paparan sinar UV yang berbahaya.

Selain itu, gel for acne skin ini pun memberi perlindungan ekstra pada kulit berjerawat karena memiliki kandungan pengendali jerawat.

Terdapat kompenen penting pada skincare untuk kulit berjerawat dan menghilangkan bekas jerawat ini, seperti Capryloyl Salicylic Acid, Allantoin, Sulfur, dan Aloe Vera.

Kulit akan lebih halus dan lembab bebas jerawat karena kandungan pantenol yang mampu menyembuhkan luka bekas jerawat.

Produk skincare untuk menghilangkan jerawat dan bekasnya ini dikemas dalam ukuran 15 gram dengan harga sekitar Rp87.000.

Kesimpulan

10 rekomendasi skincare untuk menghilangkan jerawat dan bekasnya yang sudah diulas di atas semoga dapat membantu kamu yang sedang berjuang mengatasi masalah jerawat.

Lakukan perawatan rutin dan jaga pola hidup sehat agar segera pulih. So, manakah produk yang jadi incaranmu?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *